Member-only story

Mengganti Jadwal

#126: Badan Bahasa bertugas melaksanakan pengembangan, pembinaan, dan pelindungan bahasa dan sastra Indonesia.

Ivan Lanin
3 min readApr 29, 2023
Sumber Gambar: Leeloo Thefirst/Pexels

Jumat siang saya panik. Saya baru sadar bahwa jadwal sesi saya pada Semiloka V Pembelajaran BIPA yang diadakan oleh APPBIPA Jerman bertepatan dengan jadwal pesawat saya: Minggu sore. Tidak mungkin saya mengisi acara dari dalam pesawat!

Belum jadi anggota Medium? Baca versi gratis tulisan ini.

Saya salah, sih. Saya mengatur Kalender Google untuk menunjukkan kalender mingguan dari Minggu–Sabtu. Akibatnya, saya sering lupa memeriksa jadwal hari Minggu. Saya baru ingat ada jadwal dengan APPBIPA (Afiliasi Pengajar dan Pegiat Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing) Jerman ketika Tim Operasi Narabahasa menagih bahan pada Jumat siang itu.

Saya mengusulkan jadwal sesi saya dimundurkan menjadi Minggu 18.00 WIB (Waktu Indonesia Barat) atau 13.00 waktu Jerman (Central European Time/CET). Namun, usul saya itu tidak diterima karena acara dijadwalkan selesai saat makan siang. Panitia mengusulkan jadwal Sabtu, 29 April 2023, pukul 14.00 WIB (9.00 CET). Syukurlah, ada solusi.

Jadilah Jumat sore itu saya menyiapkan bahan untuk acara APPBIPA Jerman. Panitia meminta pembahasan topik “Perkembangan dan Pengayaan Bahasa Indonesia”. Mereka ingin meningkatkan…

--

--

Ivan Lanin
Ivan Lanin

Written by Ivan Lanin

Wikipediawan pencinta bahasa Indonesia yang berlatih bercerita setiap hari

No responses yet